Weight | 700 g |
---|---|
Release Date | 15/06/2023 |
Detail | Bahasa: Jepang |
Sogawa Artbook – Matataki
Rp539.000
Berisikan kumpulan ilustrasi original dan commercial oleh Sogawa (twitter: sogawa66) beserta dengan beberapa komentar darinya. Sogawa terkenal dengan artnya di series novel Noumin Kanren no Skill bakka Agetetara Nazeka Tsuyoku Natta, design karakter untuk VTuber Yuzuha dan VSinger Tsurigane Fuuri dan juga beberapa artnya pernah dipakai untuk VOCALOID-related goods dan events.